Friday, 18 November 2016

Penjaga gawang Manchester United, David De Gea, Dikabarkan Bisa menjadi Penjaga gawang termahal di dunia mengalahkan rekor penjaga gawang Juventus Gianluigi Buffon.

Hingga Saat ini Gianluigi Buffon menjadi penjaga gawang paling termahal di dunia, Saat itu Buffon Meninggalkan Klub Parma dan memilih bergabung dengan Klub JUventus pada tahun 2001 dengan nilai transfer 33 juta Poundsterling.

David De Gea, Bisa menjadi penjaga gawang yang paling termahal saat ini, Hal itu akan terjadi jika ada klub yang berniat menebus pelepasan De Gea, Yang dikabarkan hingga mencapai angka 51,7 Poundsterling atau sekitar 860 Miliar Rupiah,

Harga yang sangat fantastik tersebut sengaja di berikan oleh pihak Manchester United, Untuk mengamankan sang penjaga gawang nomor satu di Manchester United.

Pasalnya tahun lalu David De Gea sempat di kabarkan akan berlabuh di Laliga Spanyol di Klub Real Madrid, Namun sayang nya terjadi kesalahan dokumen menjelang penutupan bursa transfer yang membuat David De Gea gagal berlabuh di El Real.

David De Gea, akhir nya kembali melakukan perpanjangan kontrak dengan Manchester United hingga tahun 2019,Maka pada dasar tersebut pihak Manchester United,
akan melepaskan David De Gea dengan harga yang cukup fantastik jika ada Klub yang benar benar berniat dengan harga tersebut,

David De Gea, Bergabung dengan Manchester United pada tahun 2011 hingga saat ini, David De Gea telah tampil bermain sebanyak 247 kali dan melakukan 86 Clean Sheet/ penyelamat gawang bersama Manchester United.

0 komentar:

Post a Comment